• Home

Jurnal Kesehatan Lingkungan

Pusat Jurnal Kesehatan Lingkungan

  • Home
Home » dokter gigi dan mahasiswa » Dental Camera Inovatif Diluncurkan Tahun Depan

Dental Camera Inovatif Diluncurkan Tahun Depan

T

im peneliti dari University of Liverpool telah memenangkan penghargaan Medical Futures Award atas pengembangan sebuah alat yang dapat mengidentifikasi gigi berlubang tahap awal dan plak sebelum mereka dapat terlihat oleh mata.

iDENTifi merupakan kamera digital klinis yang dilengkapi teknologi Qualitative Light induced Fluorescence (QLF) untuk mengambil gambar dari dalam rongga mulut menggunakan sinar biru dan filter khusus yang dapat mendeteksi keberadaan karies maupun plak.

Gambar yang diambil dapat dipindahkan dengan teknologi wireless ke komputer, laptop, iPad, ataupun smartphone agar dapat segera dievaluasi lebih lanjut oleh pakar kesehatan gigi.

Alat ini dapat memperlihatkan plak pada tahap awal, karies kecil, dan karies sekunder, yaitu karies yang terbentuk ketika tambalan gigi mulai rusak. Dia juga dapat mengidentifikasi plak yang lebih matang yang memiliki potensi merusak gigi tanpa memerlukan larutan disclosing yang biasa digunakan untuk memeriksa plak.

iDENTifi juga bermanfaat bagi pasien ortodontik untuk memeriksa plak yang tertinggal setelah pembersihan gigi. Pembersihan gigi pada pasien ortodontik memang memerlukan keterampilan lebih. Dan kebersihan rongga mulut ini tentu akan sangat menunjang keberhasilan perawatan.

Sekarang iDENTifi akan terus digunakan pada percobaan klinis dan rencananya baru akan diluncurkan ke pasaran pada musim panas 2012.

Dentistry.co.uk: Innovative Dental Camera to Launch in 2012





Perhatian:
Dibebaskan menyalin sebagian ataupun keseluruhan isi blog ini demi kepentingan pendidikan kesehatan bagi masyarakat umum dengan ketentuan mencantumkan alamat link blog ini sebagai sumbernya.



Apabila Anda ingin berlangganan berita terbaru dari Gigi Sehat Badan Sehat, daftarkanlah alamat email Anda dengan meng-klik kata berlangganan: Berlangganan.

Berita terbaru dari Gigi Sehat Badan Sehat akan langsung dikirimkan ke email Anda.

Kembali ke halaman utama

Posted by Unknown on Wednesday, June 22, 2011 - Rating: 4.5
Title : Dental Camera Inovatif Diluncurkan Tahun Depan
Description : T im peneliti dari University of Liverpool telah memenangkan penghargaan Medical Futures Award atas pengembangan sebuah alat yang dapat meng...

Share to

Facebook Google+ Twitter
Newer Post
Older Post
Home
Tahan Lama

Sehat Alami

Artikel Menarik Lainnya

  • Elizabeth Taylor: Saya Baik-baik Saja
    Elizabeth Taylor: Saya Baik-baik Saja
  • Antibakteri (Oleh: Fitria Nugrahani, drg.)
    Antibakteri (Oleh: Fitria Nugrahani, drg.)
  • Musik Sama Nikmatnya Dengan Sex, Kata Otak Anda
    Musik Sama Nikmatnya Dengan Sex, Kata Otak Anda
  • Olah Raga Ketika Sedang Flu
    Olah Raga Ketika Sedang Flu
  • Selena Gomez Menginap Di Rumah Sakit
    Selena Gomez Menginap Di Rumah Sakit
  • Pemeriksaan Kulit Rutin Sama Pentingnya Dengan Pemeriksaan Gigi
    Pemeriksaan Kulit Rutin Sama Pentingnya Dengan Pemeriksaan Gigi
  • Cara Sehat Menambah Berat Badan
    Cara Sehat Menambah Berat Badan
  • Snoop Dogg Bercerita Tentang Anaknya Yang Menderita Lupus
    Snoop Dogg Bercerita Tentang Anaknya Yang Menderita Lupus
  • Jawaban Konsultasi Kesehatan 15 Spetember 2012
    Jawaban Konsultasi Kesehatan 15 Spetember 2012
  • Gangguan Mata Akibat Layar Perangkat Elektronik
    Gangguan Mata Akibat Layar Perangkat Elektronik
  • 3 Hal Ini Akan Membuat Kulit Tampak Lebih Tua
    3 Hal Ini Akan Membuat Kulit Tampak Lebih Tua
  • Simon Cowell Mendedikasikan Award Untuk Dokter Giginya
    Simon Cowell Mendedikasikan Award Untuk Dokter Giginya
  • Efek Buruk Dari Jus Buah
    Efek Buruk Dari Jus Buah
  • Seminar Kedokteran Gigi: World of Dentistry, One Day Endodontic Seminar, Dentistry Batara
    Seminar Kedokteran Gigi: World of Dentistry, One Day Endodontic Seminar, Dentistry Batara
  • Konsultasi Kesehatan 3 Desember 2010
    Konsultasi Kesehatan 3 Desember 2010
  • Ajakan Kepada Dokter Gigi Untuk Memberikan Tes HIV
    Ajakan Kepada Dokter Gigi Untuk Memberikan Tes HIV
  • Penanganan Pasien Dengan Kondisi Yang Beresiko Tinggi
    Penanganan Pasien Dengan Kondisi Yang Beresiko Tinggi
  • Konsultasi Kesehatan 9 Oktober 2010
    Konsultasi Kesehatan 9 Oktober 2010
  • Agenda Seminar Kedokteran Gigi
    Agenda Seminar Kedokteran Gigi
  • 5 Kesalahan Orang Ketika Berlari
    5 Kesalahan Orang Ketika Berlari
Copyright © 2012 Jurnal Kesehatan Lingkungan - All Rights Reserved
Design by Jurnal Kesehatan Lingkungan - Powered by Blogger