• Home

Jurnal Kesehatan Lingkungan

Pusat Jurnal Kesehatan Lingkungan

  • Home
Home » kesehatan gigi dan mulut » Alternatif Lain Pengganti Benang Gigi

Alternatif Lain Pengganti Benang Gigi

phillips sonicare airfloss
Bagian sela-sela gigi merupakan bagian yang sangat sulit untuk dibersihkan dengan sikat gigi. Bagaimanapun desain bulu sikat gigi, tetap tidak akan dapat menggantikan fungsi benang gigi atau dental floss. Kini Phillips memperkenalkan suatu alat yang diklaim dapat menggantikan fungsi benang gigi namun dengan penggunaan yang jauh lebih mudah.

Diperkenalkan minggu ini pada event International Dental Show 2011 di Cologne, Jerman, alat ini diberi nama dagang Sonicare Airfloss. Dikatakan bahwa alat ini dapat membersihkan plak sampai 99% dibandingkan dengan hanya menyikat gigi saja.

Dari penelitian yang dilakukan oleh Phillips, diketahui bahwa alat ini dapat menghilangkan plak sampai 99% lebih banyak dibandingkan dengan penggunaan sikat gigi saja dan pasien merasakan penggunaan Sonicare Airfloss ini jauh lebih mudah daripada menggunakan benang gigi. Pasien juga mengatakan bahwa penggunaan alat ini lebih cepat dan lebih tidak sakit dibandingkan dengan menggunakan benang gigi.

Alat ini bekerja dengan cara menyemburkan angin dan percikan air secara cepat ke daerah sela-sela gigi dan memaksa lapisan plak untuk keluar. Dengan cara kerjanya ini, maka Sonicare Airfloss dimasukkan ke dalam kategori baru sebagai alat penjaga kebersihan mulut.

Cukup menarik memang. Namun, tidak ada salahnya untuk dilakukan penelitian lebih lanjut untuk mengetahui efektivitas alat ini dibandingkan dengan penggunaan benang gigi dalam membersihkan plak.


Dentistry.co.uk: The newest innovations in interproximal cleaning



Perhatian: Dibebaskan menyalin sebagian ataupun keseluruhan isi blog ini demi kepentingan pendidikan kesehatan bagi masyarakat umum dengan ketentuan mencantumkan alamat link blog ini sebagai sumbernya.
Apabila Anda ingin berlangganan berita terbaru dari Gigi Sehat Badan Sehat, daftarkanlah alamat email Anda dengan meng-klik kata berlangganan: Berlangganan. Berita terbaru dari Gigi Sehat Badan Sehat akan langsung dikirimkan ke email Anda.
Kembali ke halaman utama
Posted by Unknown on Thursday, March 24, 2011 - Rating: 4.5
Title : Alternatif Lain Pengganti Benang Gigi
Description : B agian sela-sela gigi merupakan bagian yang sangat sulit untuk dibersihkan dengan sikat gigi . Bagaimanapun desain bulu sikat gigi , tetap...

Share to

Facebook Google+ Twitter
Newer Post
Older Post
Home
Tahan Lama

Sehat Alami

Artikel Menarik Lainnya

  • Obat Tradisional Mulai Masuk Sistem Pelayanan Kesehatan Formal
    Obat Tradisional Mulai Masuk Sistem Pelayanan Kesehatan Formal
  • Penyakit Gusi Dapat Menghambat Terjadinya Kehamilan
    Penyakit Gusi Dapat Menghambat Terjadinya Kehamilan
  • ASI menghasilkan anak sehat dan cerdas
    ASI menghasilkan anak sehat dan cerdas
  • Snoop Dogg Bercerita Tentang Anaknya Yang Menderita Lupus
    Snoop Dogg Bercerita Tentang Anaknya Yang Menderita Lupus
  • Tori Spelling And Her Stomach Problem
    Tori Spelling And Her Stomach Problem
  • Anestesi Lokal Kini Tidak Perlu Menggunakan Jarum Suntik
    Anestesi Lokal Kini Tidak Perlu Menggunakan Jarum Suntik
  • Penyebab Baru Hipertensi: Minuman Manis
    Penyebab Baru Hipertensi: Minuman Manis
  • Beauty Secrets In Your Own Kitchen
    Beauty Secrets In Your Own Kitchen
  • Fakta Tentang Serum Anti Aging Terbaik, Tabir Surya!
    Fakta Tentang Serum Anti Aging Terbaik, Tabir Surya!
  • Sikap Pesimis Akan Menghambat Efektivitas Suatu Terapi
    Sikap Pesimis Akan Menghambat Efektivitas Suatu Terapi
  • Kate winslet Brought Rumour About Her Body Shape To Court
    Kate winslet Brought Rumour About Her Body Shape To Court
  • Peringatan Kesehatan TV 3D Dari Samsung
    Peringatan Kesehatan TV 3D Dari Samsung
  • Survei: Dokter Gigi Lebih Seram Daripada Ular Ataupun Laba-laba
    Survei: Dokter Gigi Lebih Seram Daripada Ular Ataupun Laba-laba
  • Jalan Lebih Cepat, Umur Lebih Panjang
    Jalan Lebih Cepat, Umur Lebih Panjang
  • Yang Dapat Memicu Terjadinya Mimisan
    Yang Dapat Memicu Terjadinya Mimisan
  • 4 Dasar Perawatan Kulit   (Bagian 1)
    4 Dasar Perawatan Kulit (Bagian 1)
  • Kecelakaan Mobil Michael Phelps
    Kecelakaan Mobil Michael Phelps
  • World Suicide Prevention Day
    World Suicide Prevention Day
  • Bagaimana Kualitas Udara Di Rumah Anda?
    Bagaimana Kualitas Udara Di Rumah Anda?
  • Barack Obama Berjuang Untuk Berhenti Merokok
    Barack Obama Berjuang Untuk Berhenti Merokok
Copyright © 2012 Jurnal Kesehatan Lingkungan - All Rights Reserved
Design by Jurnal Kesehatan Lingkungan - Powered by Blogger